Macam - Macam Jenis Umbi Umbian.
Umbi dibedakan berdasarkan dari organ dasar yang dimodifikasi. Tumbuhan ini didalamnya memiliki kandungan karbohidrat. Umbi memiliki jenis dan sebutan yang berbeda-beda. Nah berikut ini adalah beberapa macam jenis umbi-umbian yang dapat kami sajikan untuk Anda:Umbi akar, adalah umbi yang terbentuk dari akar, umbi akar ini bisa terbentuk dari akar tunggaang. Misalnya pada tumbuhan wortel maupun lobak, atau juga terbentuk dari akar cabang seperti yang terjadi pada jenis ketela pohon atau biasa disebut dengan singkong, ketela rambat atau biasa di sebut dengan ubi jalar dan juga garut.
Umbi batang, umbi jenis ini adalah umbi jenis umbi yang terbentuk dari batang. Umbi batang ini dapat memunculkan tunas ataupun juga memunculkan akar, sehingga dapat dengan mudah untuk di kembang biakkan oleh para petani umbi-umbian. Contoh tumbuhan umbi jenis ini adalah umbi kentang dan rimpang jahe-jahean.
Umbi lapis, umbi lapis ini merupakan jenis umbi yang terbentuk dari pangkal daun yang tersusun rapat. Jenis umbi ini di anggap berbeda dengan jenis umbi lain pada umumnya, karena tidak mengakumulasi karbohidrat.. Umbi lapis ini mempunyai beberapa bagian pangkal yang keras yang disebut dengan cakram. Karena tebal dan berlapis inilah yang menyebabkan pembengkakan sehingga disebut dengan umbi. Apabila umbi lapis ini di belah menjadi 2 buah bagian maka akan memperlihatkan lapisan-lapisan di dalamnya hingga kepada bagian pusatnya.
Katak, katibung atau biasa di sebut dengan umbi udara adalah jenis umbi yang muncul pada batang dan tempatnya berada di atas permukaan tanah, berbeda dengan umbi lainnya yang tumbuh pada dasar permukaan tanah. Umbi jenis ini juga mampu memunculkan tunas.
Peluang Usaha Umbi - Umbian.
Umbi-umbian merupakan tanaman yang banyak di gemari oleh masyarakat Indonesia, selain mempunyai kandungan karbohidrat, jenis tumbuhan ini juga banyak di manfaatkan untuk aneka cemilan, seperti snack, dan jenis makanan ringan lainnya yang tentunya banyak di minati warga Indonesia. Nah bagi Anda yang sedang berbera di bidang usaha umbi-umbian ini, tentunya Anda ingin memberikan hasil dan kehigenisan yang maksimal untuk hasil produksi Anda, oleh karena itu CV. Garuda Muda menawarkan kepada Anda pengusaha yang bergerak pada bidang produksi makanan yang berasal dari umbi - umbian untuk menggunakan mesin pencuci umbi umbian. Selain mempercepat proses pencucian, juga akan lebih mudah dan mengurangi beban kerja Anda, sehingga memaksimalkan waktu untuk kegiatan lainnya.Jika Anda penasaran dan mencoba ingin bertanya, baik informasi spesifikasi maupun harga, Anda dapat menghubungi kami pada kontak yang telah kami sediakan. Terima kasih semoga bermanfaat.
Informasi dan
Pemesanan silahkan hubungi kami di nomor
0813-6000-0847 | 0857-7000-0617
Telp. SMS. WA
Tidak ada komentar:
Posting Komentar